Berani Ngebut 100 Km/Jam Didenda 210 Miliyar

Jangan berani-berani ngebut di negara yang satu ini karena dendanya sangat fantastik, memang terasa aneh tapi kenyataan seperti itu, Jutawan Swiss dituntut oleh pengadilan untuk membayar denda sebesar 15,7 juta Euro atau Rp210 miliar atas kesalahannya mengendarai Ferrari Testarossa-nya pada kecepatan 100 km/jam di dalam kota St Gallen.

Pengadilan menyatakan,"Terdakwa mengabaikan dasar peraturan lalu lintas dengan kendaraan yang bertenaga bertujuan memenuhi hasratnya untuk ngebut." Kemudian mereka menuntut pria ini untuk membayar denda sebesar 23,3 juta franc atau 15,7 juta Euro atau setara Rp210 miliar lebih.

Pria ini masih cukup beruntung karena akhirnya ia 'hanya' diganjar denda sebesar 299 ribu franc atau 202 ribu Euro atau setara dengan Rp2.7 miliar.
Mekipun demikian, tetap saja kejadian ini melebihi rekor di Swiss sebelumnya dengan denda 111 ribu franc (75 ribu Euro/Rp1 miliar lebih) yang dibukukan oleh seorang pengemudi Porsche pada tahun 2008 lalu di Zurich.

Jutawan Swiss dituntut oleh pengadilan untuk membayar denda sebesar 15,7 juta Euro atau Rp210 miliar atas kesalahannya mengendarai Ferrari Testarossa-nya pada kecepatan 100 km/jam di dalam kota St Gallen.

Artikel Terkait :

0 Comments

No comments yet. Be the first to leave a comment !
Leave a Comment

Next Post Previous Post
© 2010 Trik Sulap | English Text | Narrative Text | Recount | Spoof Story Author Bos Sulap